Inilah Sejumlah Rekomendasi Laptop Asus Terbaru Di 2021 Untuk Anda! – Selain ponsel, ada pilihan lain yang sering masyarakat gunakan sebagai perangkat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Tentu saja, laptop jadi pilihan sehingga banyak yang mencari rekomendasi laptop ASUS terbaru di 2021.
Hal yang harus Anda lakukan saat ini adalah mengetahui sejumlah rekomendasi ini. Mengetahui rekomendasi laptop tepat akan sangat membantu Anda dalam memilih perangkat terbaik. Hal ini terjadi karena ada begitu banyak variasi dalam merek ASUS.
Rekomendasi laptop ASUS terbaru di 2021 menjadi hal yang sangat Anda butuhkan karena proses pembelian akan menjadi lebih mudah dengan beberapa pilihan perangkat sesuai. Anda tidak perlu lagi meringkas kategori dan lain sebagainya.
Untuk mempermudah diri dalam melakukan pembelian laptop. Maka, Anda dapat tetap membaca ulasan dari kami berkaitan dengan rekomendasi. Dengan begitu, pembelian akan menjadi jauh lebih mudah menyesuaikan anggaran dan kebutuhan.
Beberapa Rekomendasi Laptop ASUS Terbaru Di 2021
Rekomendasi laptop ASUS terbaru di 2021 Asus Zenbook 13 UX325EA
Salah satu bagian yang membuat ada banyak pengguna perangkat yang lebih besar ini memilih laptop Asus adalah daya tahan baterai. Anda pastinya akan mempertimbangkan daya baterai dalam melakukan pembelian sendiri.
Baterai pada asus yang satu ini diklaim oleh perusahaan dapat bertahan selama 14 jam. Untuk laptop di zaman sekarang ini tentu sudah sangat panjang. Hal ini mengingat laptop yang lain biasanya hanya akan bertahan selama 9 jam saja.
Laptop ini memang masuk ke dalam salah satu spesifikasi laptop kelas atas mengingat harganya yang berada dalam pasaran sebesar 14 jutaan. Meski besar, nominal ini akan sangat sesuai dengan keuntungan yang laptop ini berikan.
Anda akan menemukan keyboard yang padat dan sangat membantu dalam melakukan berbagai aktivitas. Selain itu, Anda juga akan menemukan prosesor yang ada bekerja secara cepat dan akan membantu Anda dalam menghemat waktu.
Asus Chromebook Flip c436
Kali ini, rekomendasi yang akan kami berikan dari produk ASUS adalah, ASUS Flip. Kelebihan laptop ini sesuai dengan namanya terletak pada kelenturan layar laptop. Laptop bahkan dapat menjadi perangkat layar sentuh selama Anda membutuhkan bagian ini.
Cukup tukar posisi dan tutup bagian papan ketik yang ada dalam laptop Anda. Dengan demikian, fungsi yang ada akan berubah. Layar akan menjadi layar sentuh yang besar karena ukuran laptop sebesar 14 inci.
Selain itu, berat pada laptop ini juga cenderung ringan. Hal ini terjadi mengingat laptop ini hanya memiliki bobot sebesar 1,1 kg saja. Selain beberapa hal tersebutm penyimpanan dengan RAM yang besar juga menjadi salah satu keuntungam dari laptop seri ini.
Asus ROG Strix Scar III
Tidak sedikit masyarakat yang suka gaming, memiliki laptop khusus dengan spek yang memadai. Sebab mengunduh perangkat lunak untuk permainan ini bukanlah hal yang mudah bila penyimpanan yang Anda miliki tidak cukup besar untuk hal ini.
Oleh karena itu, ASUS secara khusus menghadirkan ASUS ROG Strix Scar III. Intel yang ada dalam laptop ini bahkan sudah sampai pada Intel 7 dengan generasi 9. Ukuran layar yang ada juga cukup besar.
Selain layar yang besar, Anda bahkan dapat menemukan penyimpanan hingga 1 TB diberikan oleh laptop ini untuk pemain. Harga untuk laptop yang berada dalam pasaran adalah seharga 20 jutaan. Nominal ini tentunya cukup besar untuk Anda, bukan?
Asus ROG Zephyrus G14
Dari sekian banyak laptop yang ada dan dapat Anda jadikan pilihan sendiri. Tentunya, ada juga laptop lain yang dapat dimanfaatkan dengan mudah. Orang menyukai laptop ini karena beragam macam penawaran yang diberikan. Anda akan memperoleh kemudahan dari Asus ROG ini.
Tentunya, salah satu alasan dari banyaknya orang yang memilih laptop ini adalah daya tahan baterai yang kuat untuk beragam kepentingan sendiri. Anda dapat memperoleh kemudahan dengan masa pakai baterai sendiri tanpa perlu sibuk cari tempat cas.
Jika Anda ingin bekerja dalam waktu yang lama tanpa harus isi daya perangkat secara berulang. Maka, perangkat ini dapat menjadi pilihan karena memang tahan untuk Anda gunakan dalam waktu 11 jam sebagai waktu maksimal. Siapa yang tidak suka juga?
Ada kinerja dari laptop yang baik dan memberikan Anda tampilan menarik juga. Tidak hanya itu juga, Anda pastinya akan merasa nyaman dalam memanfaatkan laptop karena mendapatkan keyboard yang memang nyaman untuk digunakan juga.
Tentunya, tampilan yang nyaman membuat Anda menjadi semakin yakin untuk membeli laptop yang satu ini. Ada speaker yang kencang pada laptop dan juga mempunyai penyimpanan sebesar 1TB SSD dengan harga 20 jutaan.
Laptop ini dapat digunakan untuk beragam macam keperluan Anda sendiri. Bahkan, ada banyak orang yang memilih untuk memanfaatkan laptop dalam kebutuhan gaming. Laptop ini sendiri mendapatkan rating tinggi untuk kinerja dalam bermain game hingga bintang lima.
Untuk ukuran layar sendiri sudah cukup besar dan mempunyai resolusi yang bagus juga. Anda akan mendapatkan layar dengan besar 14 inci dan juga mempunyai resolusi tinggi hingga mencapai 1080p juga.
Asus Zenbook Duo
Untuk kamu yang memang serba sibuk dalam beragam macam hal yang ada dan ingin cepat. Maka, perangkat yang satu ini dapat menjadi pilihan sendiri. Ada banyak orang yang suka memilih perangkat ini untuk melakukan beragam macam tugas dalam waktu yang cepat.
Anda dapat menggunakan langkah mudah dengan memanfaatkan Asus yang satu ini karena terbagi menjadi 2 layar sendiri. Ada layar yang ukurannya lebih besar seperti layar yang biasa pada beragam macam laptop. Kemudian, ada screen Pad yang juga orang gunakan.
Kedua layar ini terhubung dalam satu laptop yang sama tetapi memberikan efisiensi. Kamu dapat melakukan beragam macam pekerjaan lainnya secara bersamaan juga. Untuk layar utama sendiri ukurannya cukup besar yaitu 14 inci dan punya resolusi 1080p secara jelas.
Untuk masalah daya baterai sendiri juga sering membuat orang lain terkejut. Anda akan mendapatkan perangkat dengan daya baterai double pula. Orang suka dengan daya yang diberikan dimana layar utama dapat bertahan selama 10 jam pemakaian tanpa masalah.
Orang juga menyukai kemudahan lainnya pada perangkat karena dapat menggunakan screen pad walaupun layar utama sudah mati. Screen pad ini sendiri dapat bertahan untuk waktu yang cukup lama yaitu 12 jam pemakaian sendiri. Anda jadi dapat memperoleh kemudahan.
Tidak hanya itu saja, perangkat yang satu ini juga memberikan kemudahan dari segi lainnya yang mempesona menurut banyak orang. Anda akan mendapatkan laptop i7 ini lengkap dengan penyimpanan yang cukup besar yaitu 16GB dan juga 1 TB pada place SSD.
Beragam macam rekomendasi laptop Asus terbaru ini dapat menjadi pilihan sendiri untuk memperoleh kemudahan. Anda dapat mencari perangkat yang dapat digunakan dengan mudah untuk keuntungan yang besar dalam pembelian laptop.
Baca Juga : Inilah Rekomendasi Laptop Harga 3 Jutaan Core i3 dengan Performa Handal