Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut Yang Tepat

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut
Rate this post

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut –  Jelas menjadi hal yang penting. Serangga sebenarnya seperti kita, serangga-serangga kecil seperti semut, rayap, dan lain-lain hanya mencari makan dan tempat tinggal. Masalahnya, kehadiran mereka kadang masuk dan merusak banyak hal baik di dalam rumah maupun di luar rumah.

Anda tentu pernah menemukan mereka di meja kerja anda. Lalu bagaimana bila mereka sampai masuk ke dalam perangkat keras lain seperti Keyboard, Monitor, maupun Speaker? Hal ini tentu bisa membuat mereka merusak banyak hal dari dalam dan sulit untuk diperbaiki. Belum kemungkinan memakan biaya.

Jadi kini kita akan mendalami tentang Cara Membersihkan Laptop Kemasukan Semut. Memang hama bukan hanya semut, namun dari data yang kami lihat, semut adalah penyebab terbanyak dari kerusakan laptop atau komputer oleh binatang. Alasan dan bagaimana mengatasinya akan kita bahas di bawah.

Kenapa Ada Semut?

Pertama, anda harus memahami dahulu kenapa bisa ada semut di sekitar meja anda? Ini karena akar permasalahan kehadiran semut-semut ini adalah adanya banyak alasan bagi semut-semut dan binatang kecil lainnya untuk mencari makanan di sana.

Jadi Cara Membersihkan Laptop Kemasukan Semut yang pertama adalah melihat dahulu situasi lapangan. Observasi meja kerja anda atau kamar dan kantor anda mengenai apa yang mungkin membawa semut-semut ini untuk ada di sana.

Semut merupakan hewan yang terdiri dari dua kelompok: semut di koloni dan juga semut tentara. Semut yang biasa kita jumpa di kamar atau di luar tempat tinggal mereka adalah semut tentara. Tugas mereka hanya mencari makan atau merusak koloni lain (untuk diambil makanannya).

Jadi langkah pertama Cara Membersihkan Laptop Kemasukan Semut  adalah tanyakan pada diri anda: apakah di tempat anda meletakkan barang elektronik utamanya laptop dan komputer memiliki banyak sisa makanan yang bisa menjadi sumber makanan bagi para semut?

Nah kalau anda lihat anda suka makan di dekat meja, atau anda meletakkan makanan dan minuman di dekatnya baik yang siap makan maupun yang mentah maka mungkin anda ingin segera berbenah. Ini karena itu adalah tujuan para semut untuk datang ke dekat meja anda: makanan.

Jelas ya? Untuk pertama ini, kami ulangi: Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut yang pertama adalah pencegahan. Anda baiknya membersihkan atau menggunakan pembersih semprot untuk membersihkan meja anda. Baik makanan maupun bekasnya juga bisa mengundang semut.

Misalnya anda mungkin berpikir bahwa “makanan saya asin kok seperti mie, atau pahit seperti kopi – bukan manisan yang disukai Semut”. Kenyataannya bekas sambal pedas pun bisa menjadi incaran para semut. Memang yang paling kelihatan adalah remah, namun makanan lain juga bisa diserbu semut.

Jadi utamakan kebersihan di lingkungan anda sebagai Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut. Semut bisa mendeteksi bau dan juga rasa sehingga bila tak dibersihkan dengan baik, bukan tidak mungkin sepasukan tentara semut yang berkisar dari 20 hingga ratusan mencoba mencari makan di laptop.

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut Mudah

Bersih-Bersih Yang Efektif

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut

Tadi sudah dibahas mengenai pencegahan, kini kami akan membahas utamanya tentang “pengobatan”. Hal ini mungkin anda harus terapkan dengan segera. Prinsipnya adalah seperti pemadam kebakaran menghentikan api: lebih cepat lebih baik, kalau tidak akan terlanjur.

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut, Gunakan Vaccuum Cleaner

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut yang paling ampuh awalnya adalah dengan menggunakan vaccuum cleaner. Bukan penyedot debu karpet tapi anda bisa membeli penyedot debu yang lebih kecil untuk menarik sisa-sisa makanan dan semut-semut kecil dari dalam keyboard.

Ini akan mempermudah anda untuk mengambil hal-hal yang terlalu kecil untuk anda pegang. Selanjutnya anda bisa memakai sapu kecil atau kuas untuk membersihkan area luar laptop. Hal ini akan cukup efektif sebagai langkah awal. Paling tidak sudah ada beberapa bagian yang bisa dibersihkan.

Selain itu Cara Memberantas Semut yang Ada Di Laptop ini juga memberi kode bagi semut-semut untuk siaga. Tempat ini tidak aman untuk mereka dan mungkin frekuensi kedatangan mereka kesini akan menjadi lebih kurang. Hal ini bisa diinfo oleh semut ketika menemukan semut lain yang mati atau sedikit.

Memakai Software Sebagai Pemanas

Umumnya di Indonesia dan negara tropis, semut masuk ke dalam bangunan untuk mencari keadaan yang lebih lembab. Intinya sama seperti badan besar kita kepanasan, mereka yang lebih kecil juga kepanasan – lebih daripada kita. Ini alasan mereka masuk ke dalam rumah kita.

Karena mereka juga tidak suka panas, mereka akan mencari tempat-tempat yang tidak terlalu terkena sinar matahari. Salah satu tempat lembab itu adalah di dalam laptop, komputer dan lain-lain yang jarang tersinari. Karena itu Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut  adalah memanaskan laptop.

Maksudnya Laptopnya kita goreng atau dipanaskan di Microwave? Ya bukan begitu, jadi sebenarnya di dalam laptop kita punya program tersendiri bernama furmark & Prime95 agar mereka menjadi lebih panas. Maksudnya temperatur di dalam laptop dan komputer menjadi semakin tinggi.

Bila anda memiliki program pengendali temperatur seperti Dragon Center atau lainnya maka bisa dimatikan dahulu. Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut ini perlu panas yang lebih sehingga anda bisa memaksa mereka untuk keluar.

Mungkin bila beberapa perintah di atas sulit untuk anda maka anda bisa coba mengoptimalkan atau memaksimalkan kinerja laptop dan komputer anda. Contohnya adalah dengan memaksa Laptop menyala sambil membuka 5 program besar seperti internet, game dll. Lalu tinggalkan sementara.

Cara mengatasi laptop kemasukan semut enggunakan Insektisida

Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut yang ini harus disertai juga dengan pemanas. Pertama, anda panaskan dulu laptop anda seperti di atas. Biasanya laptop bisa bertahan hingga 100 derajat (ada percobaan dimana MacBook Pro dipanaskan hingga 140 derajat) agar serangga keluar.

Ketika mereka keluar, barulah anda bersihkan insektisida secara sedikit. Jangan menyemprot seperti tukang sterlisisasi. Pertama, anda bisa membuat mereka mati di dalam sehingga tetap menjadi kotoran di dalam komputer anda. Kedua anda bisa membunuh diri sendiri karena menghirup racun.

Hal Lain Yang Perlu Diperhatikan

Cara Mencegah Laptop Kemasukan Semut yang kami berikan ini perlu dilakukan dengan cermat dan seksama. Jangan sampai anda sembarangan menggunakan berbagai hal hingga ekstrim. Utamanya karena panas dan insektisida bisa merusak anda dan laptop anda juga bila tidak digunakan benar.

Pertama, panas bisa merusak laptop. Jangan biarkan panas anda berlangsung lebih dari 140 derajat (celcius). Bila iya, anda bisa meledakkan komputer anda. Utamanya bagian sirkuit dan juga baterai yang bisa di-isi ulang. Lithium dan elemen lain bisa merusak komputer anda dan membuat ledakan.

Kedua, Cara Mengatasi Laptop Kemasukan Semut  tak akan berhasil apabila anda juga masih makan sembarangan di sekitar dan/atau hidup tidak bersih. Maka dari itu penting untuk mencegah sambil mengusir para semut-semut ini. Jangan sampai solusi menjadi masalah tambahan bagi anda.

Baca Juga : Tips Dan Cara Mengatasi Suara Laptop Tidak Keluar

You May Also Like

About the Author: Marno22

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot mahjong slot mahjong slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot thailand slot gacor slot thailand slot dana slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor