Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator
4.8/5 - (43 votes)

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator – Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator. Ada banyak hal menyenangkan jika anda memainkan game yang bernama Sakura School simulator ini.

Melalui game Sakura School Simulator ini, anda bisa merasakan menjadi anak sekolahan dengan suasana sekolah yang seperti nyata.

Melalui game bagus ini, setiap player bisa melakukan aktivitas layaknya seorang pelajar sekolah menengah atas. Mulai dari kegiatan belajar, bermain, hingga berkencan semuanya bisa anda coba dan rasakan sendiri melalui game Sakura School Simulator.

Dan tidak hanya itu saja, anda bahkan bisa keluar sekolah lalu menjelajahi kota sakura yang penuh warna dan hal menarik lainnya.

Sehingga tidak mengherankan jika game ini memang banyak sekali peminatnya dari berbagai kalangan. Sebab game yang bernama sakura school simulator ini memang dapat memberikan suasana yang hidup dan cair layaknya kita saat berada di sekolahan sungguhan.

Dan bagusnya lagi game sakura school simulator ini bisa anda mainkan secara gratis. Baik untuk pengguna android maupun iOS yang masing-masing bisa anda jumpai melalui google play store dan app store.

Cara memainkan sakura school simulator yang mudah

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator

Meskipun ada banyak fitur yang bisa anda gunakan, namun cara memainkannya tidaklah sulit melainkan sangat mudah sekali.

Semua orang termasuk anda yang masih awampun juga bisa memainkannya. Dalam permainan saat baru pertama kali anda mencobanya maka secara default karakter anda adalah perempuan.

Namun untuk anda yang ingin mengganti karakter menjadi laki-laki maka sudah tentu hal ini sangat bisa dilakukan. Anda bisa mengganti karakter sesuai selera entah itu laki-laki atau perempuan. Dengan demikian anda bisa memainkan game sakura school simulator ini dengan lebih menarik lagi.

Cara mengganti karakter pada game sakura school simulator ini, anda hanya perlu klik tombol menu Character change. Kemudian ganti menjadi “boy” pada pilihan yang ada untuk mengubah karakter default (perempuan) menjadi laki.

Sesudah anda menjadi karakter laki-laki dan anda ingin melakukan sesuatu yang menarik. Game ini juga punya fitur untuk menghajar karakter lain yang tentunya mempunyai keseruan tersendiri.

Game ini mempunyai banyak sisi, dan jika anda suka dengan hal kekerasan untuk menambah keseruan game. Anda bisa menjadi brutal dengan mengajak duel dengan karakter lain dengan cara menekan tombol attack.

Namun perlu anda ketahui bahwa game ini berbeda dengan kebanyakan game battle royale lainnya yang dimana terdapat nyawa terbatas. Pada game sakura school simulator ini tidak terdapat batasan nyawa yang artinya karakter yang anda serang tidak bisa mati sama sekali.

Melainkan hanya pingsan saja lalu beberapa saat sudah bisa sadar kembali. Lalu untuk menambah rasa real pada game ini, orang yang anda serang tersebut akan mempunyai rasa benci terhadap anda. Jadi sekilas game ini memang mirip dengan permainan The sims yang sudah menjadi legend saat ini.

Terdapat banyak misi menarik

Game sakura school simulator ini memang sudah sangat seru walaupun anda sebagai player hanya mondar-mandir saja. Atau mengganggu karakter lain yang mempunya sensasi tersendiri untuk menambah keseruan gameplay sakura school ini.

Namun jika anda ingin lebih serius maka bisa menyelesaikan misi yang telah disediakan oleh developer. Ada banyak misi yang berbeda-beda dan satu per satu memiliki rintangan dan keunikan tersendiri.

Setiap misi yang ingin anda selesaikan dapat anda lihat langsung dengan cara menekan tombol berbentu trofi untuk membaca aturan mainnya.

Adapun misi-misi yang menarik itu antara lain seperti menaiki roller coaster, belajar balet, atau menjadi pemimpin yakuza.

Dan apabila anda berhasil maka sudah pasti secara otomatis anda akan mendapatkan trofi sesuai perjanjian awal yang telah tertulis pada permainan.

Bisa ngobrol dengan karakter lain

Fitur yang tidak kalah menarik pada game sakura school simulator ini yaitu bisa mengajak ngobrol karakter lain. Agar tidak bosan dan membuat suasana simulator menjadi lebih seru maka anda bisa membuat percakapan menarik.

Game ini telah terprogram sedemikian rupa, jadi alur pembicaraan yang ada juga tidak monoton. Melainkan bisa lebih cair, karena setiap pembicaraan terdapat pilihan menu yang bisa anda pilih arah pembicaraan mau kemana. Anda tinggal pilih kalimat yang akan dikatakan oleh karakter anda kepada karakter lain.

Game ini telah mendapatkan rating yang tinggi dari review google play store. Dengan keberhasilan mendapatkan bintang 4,4 dari 1,4 juta viewer maka sudah pasti bahwa game ini sangat layak untuk anda mainkan saat ini juga.

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator

Cara Membangun Rumah di Sakura School Simulator sebenarnya sangatlah mudah sekali. Game simulasi kehidupan anak sekolahan ini memang sangat seru sekali dan cocok sekali untuk menghabiskan waktu luang.

Game ini sangat ringan jika tidak butuh spesifikasi tinggi pada perangkat kerasnya. Atau dengan kata lain tidak butuh HP flagship melainkan hanya dari HP mid end atau low end saja juga sudah bisa berjalan dengan baik.

Untuk bisa membuat rumah yang bagus pada sakura school simulator ini memang cukup banyak memakan waktu, namun sama sekali tidak sulit.

Pertama silahkan masuk terlebih dahulu ke menu Edit Item Edit. Selanjutnya anda bisa membuat kotak – kotak yang ada untuk menjadi sebuah rumah bagus sesuai apa yang telah anda rencanakan sebelumnya.

Setiap player bisa dengan bebas membuat rumah mulai dari ukuran hingga desain yang unik dan menarik.

Sudah support bahasa Indonesia

Salah satu keunggulan yang tidak kalah menariknya untuk kita bahas pada game sakura ini yaitu sudah mendukung bahasa Indonesia.

Jadi setiap player asal Indonesia bisa melakukan percakapan dengan lebih mudah dimengerti. Sebab sudah ada teks bahasa Indonesia yang tentunya setiap orang bisa baca dan pahami artinya dengan cepat.

Dari sisi grafik game yang bernama sakura school simulator ini memang tidak tampil dengan grafik yang wah atau realistik.

Melainkan menggunakan grafik 3D dengan pendekatan anime jepang. Jadi untuk anda yang sudah terbiasa nonton anime jepang dan suka dengan grafik seperti itu maka game ini pasti cocok sekali untuk anda coba mainkan.

Cara Download dan Install Game Sakura School Simulator

Untuk bisa memainkannya maka tentu kita harus mendapatkan file apk-nya terlebih dahulu dengan cara mendownloadnya. Silahkan buka google play store yang sudah tersedia pada HP Android anda.

Setelah itu tinggal ketikan saja kata kunci berupa Sakura School Simulator pada kolom pencarian.

Selanjutnya tinggal download dan install file apk sakura school simulator ini ke HP android anda yang sedang dipakai saat ini.

Jika sudah maka jalankan aplikasi ini agar anda bisa langsung memainkannya. Ada banyak fitur yang tidak semuanya bisa kita bahas satu per satu karena memang ada banyak sekali.

Terlebih dari pihak developer juga terus memperbarui game ini secara rutin.

Baca Juga : Rahasia Instalasi Game Sakura School Simulator PC + Emulatornya dan Cara Memainkannya

You May Also Like

About the Author: Marno22

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *