15 Cara Menjadi Pro Player ML, No 4 Jarang Dilakukan Pemula

Cara Menjadi Pro Player ML
5/5 - (1 vote)

Cara Menjadi Pro Player ML – Permainan game online Mobile Legends sedang naik daun. Salah satunya faktor pendorongnya karena dijadikan salah satu game online yang kompetitif dalam bentuk esports yang memiliki jadwal kompetisi rutin. Sehingga banyak yang tadinya hanya memainkan untuk kesenangan mencari berbagai cara menjadi Pro Player ML.

Sebab di kalangan para pemain Mobile Legends sendiri seorang pro player memiliki nilai yang berbeda dibandingkan dengan yang lain. Selain tampak profesional juga sepertinya memiliki keterampilan yang tidak dipunyai oleh para pemain lainnya. Sehingga tampak bergengsi dan terpandang.

Cara Menjadi Pro Player ML

Jika berniat menjadi seorang pemain profesional game online Mobile Legends pastikanlah Anda memiliki dedikasi serta kedisiplinan yang tinggi. Selain itu pula tidak mudah bosan untuk menghadapi suatu permainan. Terlebih lagi jika termasuk pemain baru yang bisa jadi lebih sering mengalami kekalahan daripada kemenangan.

Pasalnya tidak ada cara menjadi pro player ML yang mudah dan sebentar. Semua memerlukan dedikasi agar kualitas permainan meningkat dari waktu ke waktu. Sehingga, ketika skill sudah mencapai profesional, bukan tidak mungkin Anda akan dilirik menjadi salah satu pemain inti pada kompetisi Mobile Legends.

Kendati demikian, bukan berarti tidak ada cara menjadi pro player ML yang dapat Anda lakukan. Karena banyak tips dan trik untuk mencapai hal tersebut. Namun sekali lagi semuanya membutuhkan waktu serta ketangguhan untuk menjalani proses tersebut tidak ada yang instan.

1. Meluangkan Waktu Untuk Melakukan Riset Mobile Legends

Mobile Legends merupakan salah satu game online yang dilengkapi dengan berbagai fitur serta item dan skin yang berbeda setiap terjadi pembaharuan versi. Terlebih lagi akan jauh lebih baik jika dimainkan secara tim sehingga Anda pun dapat mempelajari bagaimana cara memenangkan pertandingan dengan cara bekerja sama.

Oleh karena itu cara menjadi pro player ML yang pertama adalah luangkan waktu untuk menggali pengetahuan tentang Mobile Legends ini. Pasalnya tanpa pengetahuan yang cukup, Anda tidak dapat menggunakan seluruh fungsi serta kelengkapan yang ada di dalamnya. Antara lain adalah emblem, statistik Hero, dan lain sebagainya.

Jangan abaikan berbagai macam informasi dasar yang berhubungan dengan peraturan permainan atau roleplay, hero signature, atau hero lainnya yang umum digunakan oleh anggota tim serta lawan. Pelajari pula setiap kelemahan dan kekuatan hero serta skin yang mungkin dapat dikombinasikan dengan baik.

Carilah informasi terbaru tentang analisis hero Terutama ketika terjadi penyesuaian berbagai macam fitur. Antara lain adalah revamp, buff dan nerf hero. Lalu lanjutkan dengan melakukan berbagai macam analisis kekuatan hero yang dapat menjadi Meta pada setiap permainan. Sehingga dapat memaksimalkannya dalam royale battle.

2. Berlatih Secara Rutin Dari Dasar

Cara menjadi pro player ML yang harus Anda lakukan adalah berlatih secara konsisten dari dasar sampai akhirnya memiliki atau bergabung dalam sebuah tim. Tujuannya tentu saja untuk melatih kepekaan serta keterampilan untuk menggunakan berbagai macam fitur serta karakter yang ada pada Mobile Legends.

Dengan tekun berlatih bersama tim maka anda akan memahami berbagai macam ritme permainan yang diperlukan untuk memenangkan Battle. Terlebih lagi perlu adanya kerjasama dengan berbagai macam karakter anggota tim yang bisa jadi berbeda namun memiliki tujuan yang sama yaitu mengalahkan lawan.

Selain itu pula dengan berlatih secara rutin maka Anda pun dapat mengkombinasikan kekuatan setiap hero yang dapat digunakan untuk mengalahkan lawan. Juga kepekaan akan semakin terasa agar dapat membaca setiap taktik dan strategi yang lawan gunakan untuk mengalahkan tim Anda.

Langkah pertama tentu saja dengan berlatih di mode permainan klasik atau custom yang lebih ringan dibandingkan dengan lainnya. Namun, sesudahnya harus ditingkatkan untuk menaikkan level keterampilan Anda.

3. Ujilah Skill yang pada Mode Ranked

Sudah berlatih dengan mode yang tidak terlalu rumit mata selanjutnya ujilah kemampuan hero Anda pada mode permainan yang ber ranking atau rank agar rasa kompetitif menjadi terasa. Karena pada umumnya di mode ini akan terlihat penghargaan berupa poin atau bintang pada setiap tier.

Selanjutnya latihlah kepekaan dan respon mata Anda pada peta untuk meningkatkan kemampuan menyimpulkan kekuatan hero hanya dengan melihat sekilas. Sehingga lama-kelamaan fokus Anda akan dikembangkan terutama ketika melibatkan banyak hero pada tim.

Anda perlu untuk melatih kemampuan bermain dengan hanya beberapa hero saja yang spesifik. Sebab setiap karakter memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri. Sebagai seorang pro player, Anda harus memaksimalkan potensi untuk mengoptimalkan kekuatan hero tersebut dengan cara menguasainya secara detail. Sehingga, akan tahu benar cara mengkoordinasikan kelebihan dan kelemahan Hero tersebut dengan baik.

4. Menganalisis Permainan

Cara menjadi pro player ML selanjutnya adalah dengan melakukan analisis setiap permainan yang Anda ikuti baik menang ataupun kalah. Karena dengan melakukan hal tersebut anda akan mengetahui berbagai macam teknik serta strategi yang dapat digunakan untuk memenangkan pertandingan selanjutnya. Karena bisa jadi tim lawan memiliki cara unggulan yang yang dapat dipelajari bersama tim.

Untuk meningkatkan kualitas, maka lakukanlah hal yang sama dengan permainan dari tim lain. hal ini untuk melihat apakah tim tersebut memiliki strategi yang lebih mumpuni dibandingkan dengan kelompok anda. Carilah cara terbaik untuk mengalahkannya dan lakukan analisis agar menjadi strategi yang paling mumpuni.

Anda pun dapat melihat berbagai macam kesalahan yang bisa jadi dilakukan oleh tim lawan. Lalu melakukan analisis untuk meningkatkan atau menutup kesalahan tersebut agar menjadi strategi baru yang terbaik ketika menghadapi tim itu

Jika terbiasa melakukan analisis, maka pemain pro player akan semakin mengetahui teknik dan strategi apa yang tepat. Bahkan ketika sedang melakukan pertandingan bersama timnya agar dapat mengalahkan lawan.

5. Memperluas Pergaulan

Tahapan terakhir sebagai cara menjadi pro player ML adalah memperlambat luas pergaulan sesama para pemain mobile Legends. Tujuannya tentu saja untuk berbagi informasi terbaru mengenai pembaruan koleksi, skin, serta keterampilan untuk memenangkan setiap pertandingan.

Dengan berkumpul sesama pemain ML dalam satu komunitas tentu akan memperoleh berbagai macam informasi yang bisa jadi tidak dapat di diperoleh dari situs di internet secara bebas. Pasalnya, seringkali data tersebut hanya dimiliki oleh mereka yang memang tergabung dalam mobile Legends.

Seringkali berkumpul bersama yang sudah profesional player dalam mobile Legends merupakan salah satu cara untuk membuka kesempatan dilirik oleh Mencari Bakat untuk bergabung ke tim esport profesional. Oleh karenanya gunakanlah kesempatan ini sebaik mungkin untuk mencari ilmu serta akses menuju kompetisi berskala regional hingga tingkat nasional dan internasional.

Cara Menjadi Pro Player ML Lainnya:

6. Melakukan Latihan di Mode Clasik

7. Memantau Ulang Video Setiap Pertandingan

8. Mengisi Kekurangan Role

9. Memperbanyak Persentase Kemenangan

10. Harus Mempunyai Komunikasi Yang Baik Antar Pemain

11. Mempunyai Inspirasi Gaya Bermain

12. Mempelajari Strategi Arena

13. Mengikuti Ajang Turnamen Resmi

14. Bercita Cita Menjadi Pemain Top Lokal Maupun Global

15. Konsisten

Cara menjadi Pro Player ML, serta keuntungan yang ditawarkan, maka tak ada salahnya Anda mencoba hal tersebut. Selain dapat meningkatkan keterampilan juga ternyata dapat dijadikan salah satu sumber penghasilan rutin di masa mendatang.

Baca Juga : 999++ Daftar Nick ML Keren untuk Pria, Wanita, Simple dan Unik

Intinya, jika ingin menjadi top atau pro player ML kita harus konsisten bermain, belajar dan menguasai setiap arena. Jangan patah semangat, kegagalan adalah kunci dari keberhasilan.

You May Also Like

About the Author: yasin badarudin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *