20 Cara Transfer Dari BCA ke Rekening Jenius 2022

4.3/5 - (11 votes)

Cara Transfer Dari BCA ke Rekening Jenius – Jenius merupakan salah satu m-banking yang di luncurkan oleh bank Indonesia, jenius memungkinkan anda untuk melakukan berbagai macam aktivitas finansial seperti bertransaksi, menabung, atau mengatur keuangan lainnya.

Jenius bisa kamu operasikan lewat HP atau desktop. Dengan menggunakan jenius banking kamu bisa melakukan penarikan uang sebanyak 25 kali di bank setiap bulannya. Tidak hanya penarikan, kamu juga bisa transfer ke rekening lain sebanyak 25 kali setiap bulannya.

Tentang BCA ( Bank Central Asia )

Bank Central Asia (BCA) adalah salah satu bank terbesar di Indonesia. Didirikan pada tahun 1957, BCA memiliki jaringan cabang yang luas di seluruh Indonesia dan menawarkan berbagai layanan perbankan, termasuk deposito, kredit, pinjaman, dan layanan asuransi.

BCA juga menawarkan layanan perbankan digital, seperti internet banking dan mobile banking, yang memudahkan nasabah untuk mengelola rekening dan melakukan transaksi secara online. BCA juga memiliki program loyalty, BCA KartuHalo, yang memberikan berbagai keuntungan dan diskon kepada nasabah.

BCA juga merupakan salah satu bank yang aktif dalam pengembangan teknologi, termasuk dalam bidang keuangan digital. Bank ini juga menjalin kerja sama dengan berbagai perusahaan teknologi untuk menyediakan layanan yang lebih baik dan inovatif bagi nasabah.

Secara keseluruhan, BCA dikenal sebagai bank yang profesional dan dapat diandalkan, serta memiliki layanan yang baik dan inovatif untuk memenuhi kebutuhan nasabah.

Kelebihan dan Kekurangan Bank BCA

Kelebihan Bank BCA:

  1. Jaringan cabang yang luas di seluruh Indonesia
  2. Layanan perbankan yang lengkap, termasuk deposito, kredit, pinjaman, dan asuransi
  3. Layanan perbankan digital yang canggih, seperti internet banking dan mobile banking
  4. Program loyalty BCA KartuHalo yang memberikan berbagai keuntungan dan diskon
  5. Aktif dalam pengembangan teknologi dan kerja sama dengan perusahaan teknologi

Kekurangan Bank BCA:

  1. Biaya administrasi yang cukup tinggi untuk beberapa layanan
  2. Proses pengajuan kredit yang cukup rumit
  3. Layanan customer service yang kurang memuaskan bagi beberapa nasabah
  4. Tidak memiliki layanan investasi yang lengkap
  5. Beberapa nasabah mengeluhkan kesulitan dalam proses aktivasi kartu kredit BCA.

Kelebihan dan Keunggulan Jenius

Banyak keunggulan yang dimiliki bank jenius yang menjadi daya tarik bagi nasabah-nasabah bank ini. Adapun beberapa kelebihan yang dimiliki bank jenius yang dapat kamu miliki:

1. Bebas Biaya Perbankan

Dengan transaksi dan menabung menggunakan jenius kamu tidak akan dikenakan biaya perbankan. Tidak hanya itu, jika kamu melakukan kegiatan pembuatan kartu perdana, penutupan rekening, nominal setoran awal, hingga nominal saldo minimum tidak akan dikenakan biaya apapun.

2. Bebas Biaya Penarikan dan Transfer Biaya Tambahan

Tarik atau transfer tunai memang bisa kamu lakukan di setiap bank yang ada di Indonesia. Namun, apakah tarik atau transfer gratis bisa di semua bank? Kemungkinan saja tidak, karena setiap bank pasti memliki kebijakan yang berbeda-beda. Dengan menggunakan jenius kamu bebas dari biaya admin saat melakukan penarikan atau transfer secara online maupun tunai.

Jenius memungkinkan kamu untuk melakukan penarikan dan transfer sebanyak 25 kali setiap bulannya.

3. Dapat Digunakan Disemua Metode Pembayaran

Dengan menggunakan jenius kamu dapat memanfaatkan semua jenis aplikasi pihak ketiga untuk melakukan penarikan atau transfer. Kamu juga bisa mendapatkan kartu dari jenius yang bisa kamu manfaatkan selayaknya kartu debit ATM pada umumnya.

4. Pengoperasian yang Mudah dan Multifungsi

Dengan menggunakan jenius, kamu cukup mengatur aktivitas keuanganmu lewat smartphone saja tanpa harus sibuk telpon sana-sini. Sama halnya dengan bank pada umumnya, jika kartu jenius yang kamu miliki hilang, maka kamu dapat memblokir sementara atau blokir permanen.

5. Banyak Promo dan Penawaran

Menjelang hari besar biasanya banyak bank yang mengadakan promo atau hadiah dengan sistem undian.  Beda halnya dengan jenius, promo dan hadiah yang diberikan tidak bergantung pada hari besar, biasanya jenius akan mengadakan promo besar-besaran bagi para nasabahnya.

6. Memiliki ATM Elektronik

Jenius juga menyediakan ATM elektronik atau E-card, kamu bisa memanfaatkan kartu online ini untuk belanja online atau transaksi lainnya.

7. Memiliki Tabungan Valas

Jenius memliki banyak jenis tabungan valas seperti USD, SGD, JPY, GBP, AUD, HKD dan EUR, dengan hal ini kamu bisa menyimpan uang asing di jenius. Di samping menyimpan, kamu juga bisa melakukan jual beli mata uan di aplikasi jenius.

8. Memiliki Pinjaman Online Flexi Cash

Jika kamu nasabah yang beruntung, bisa saja akan mendapatkan Pinjaman Online Flexi Cash, dana yang tersimpan di Pinjaman Online Flexi Cash bisa mencapai Rp.50 juta

9. Terdapat Fasilitas Pembayaran QR Code

Kamu bisa menggunakan Fasilitas Pembayaran QR Code untuk melakukan transaksi di berbagai jenis bank, caranya sangat mudah, cukup scan kode QR di tempat kamu belanja.

10. Monitor Pengeluaran

Kamu bisa membuat rancangan atau catatan pengeluaran setiap bulannya secara otomatis di aplikasi jenius.

Kekurangan Bank Jenius

Selain banyak memiliki keunggulan jenius juga memiliki sedikit kekurangan, yaitu:

1. Dikenakan Admin Rp10.000 per bulan

Biaya administrasi di jenius banking bisa dibilang cukup tinggi setiap bulannya. Biaya ini akan dikenakan setelah bulan kedua penggunaan jenius, awal bulan kedua dan pertama tidak dikenakan biaya admin.

Hal inilah yang menyebabkan jenius kalah saing dengan bank lainnya.

2. Aplikasi lemot

Banyak nasabah yan mengeluh karena aplikasi jenius lambat dalam pengoperasiannya. Hal ini tidak berubah dari tahun 2017 hingga 2022.

Banyaknya menu di dalam aplikasi mungkin menjadi penyebab utama lemotnya aplikasi jenius, terkadang saking lamanya loading, aplikasi jenius keluar sendiri.

3. Respon CS kadang putus

Pelayanan CS di jenius juga kurang memuaskan seringkali saat melakukan konsultasi masalah keluhan nasabah, responnya melambat dan cenderung putus. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor seperti aplikasi berat dan lemot.

4. Promo Tidak Transparan

Meskipun banyak romo yang ditawarkan bahkan setiap hari, nyatanya sistem promo di jenius sangat tidak transparan. Proses undian dan pemilihan sangat tertutup, nasabah hanya tahu setelah ada keputusan pemenang.

Lalu bagaimana cara melakukan transfer dari BCA ke jenius? Apakah bisa? Bisa! Kamu bisa melakukan transfer ke jenius dari bank manapun.

Cara Daftar Akun di Bank Jenius

Sebelum melakukan transfer dari BCA mobile, kamu harus mendaftarkan akun jenius ke Bank BCA, seperti cara berikut:

  • Buka browser yang kamu pakai
  • Di halaman kamu ketikkan “Bank BCA”
  • Di laman utama, masukkan user ID dan PIN m-BCA dan klik “Login” usahakan kamu memasukkan user ID dan PIN m-BCA dengan benar agar tidak di blokir.
  • Setelah berhasil masuk, klik “Transfer dana”
  • Klik “Daftar rekening tujuan”
  • Klik “Bank lain”
  • Dan pilih “Kirim”
  • Masukkan kode jenius yang kamu punya dan klik “Simpan”

Cara Transfer Dari BCA ke Rekening Jenius

Berikut langkah-langkah yang dapat kamu ikuti untuk transfer dari BCA ke jenius

1. Cara transfer dari BCA ke jenius

  • Masuk ke menu utama jenius
  • Klik “Transfer Ke Bank Lain Dalam Negeri“
  • Pilih bank tujuan yang kamu daftarkan sebelumnya.
  • Klik Layanan Transfer “ONLINE“
  • Tentukan jumlah uang yang kamu transfer
  • Masukkan token dan password BCA
  • Klik “Apply 2“
  • Masukkan 8 digit nomer dari BCA
  • Akan diberikan 6 digit nomor,  masukkan nomer tersebut di “Respon Key BCA apply” lalu klik “Lanjutkan“
  • D halaman beriikutnya klik “Transfer Dana – Transfer Ke Rekening Bank Lain Dalam Negeri“
  • Klik “Apply 1” di token
  • Akan diberikan 6 digit nomor,  masukkan nomer tersebut di “Respon Key BCA apply” lalu klik “Kirim “
  • Selesai

2. Cara transfer Dari BCA mobile ke Rekening Jenius

  • Pertama, masuk ke akun m-BCA kamu
  • Di dasboard pilih menu “Transfer”
  • Klik “Antar Bank“
  • Tekan kode antar bank “213”
  • Klik rekening jenius
  • Tentukan jumlah uang yang ingin kamu kirimkan
  • Ketikan PIN m-BCA dan klik “OK“
  • Selesai, cek akun Jenius di ponsel Anda

3. Cara Transfer Dari ATM BCA ke Rekening Jenius

  • Langkah pertama lakukan prosedur penarikan uang di bank pada umunya, masukkan ATM ke mesin dan ketikkan PIN BCA dengan hati-hati agar tidak terblokir.
  • Tekan menu “Transfer“
  • Tekan menu “Transfer Ke Bank Lain“
  • Ketikkan kode BTPN atau jenius
  • Ketikkan rekening Jenius BTPN yang berjumlah 11 angka
  • Tentukan jumlah uang yang ingin kamu kirimkan
  • Tekan “Transfer“
  • Selesai.

Berapa Biaya Transfer BCA ke Jenius Terbaru?

Bank BCA seperti halnya bank lainnya, menerapkan biaya tertentu untuk transaksi transfer dana ke rekening bank lain. Biaya tersebut dikenakan untuk setiap transaksi yang dilakukan oleh nasabah BCA. Besaran biaya transfer yang dikenakan oleh BCA adalah Rp 6.500 untuk setiap transaksi yang dilakukan ke rekening bank lain, termasuk rekening Jenius.

  • Dari Jaringan ATM BCA biaya transfernya adalah Rp 6.500,00
  • Dari Jaringan PRIMA biaya transfernya adalah Rp 6.500,00
  • Dari Jaringan Cirrus biaya transfernya adalah N/A

Baca Juga: 10 Cara Transfer BCA ke DANA Terbaru 2022

Kemudahan dari jenius membuat orang berlomba-lomba ingin mendaftarkan ke bank tersebut.

You May Also Like

About the Author: yasin badarudin

slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor