Inilah Game God Of War PS2 yang Mudah Dimainkan

Game God Of War PS2
Rate this post

Inilah Game God Of War PS2 yang Mudah Dimainkan – PS atau playstation merupakan sebuah permainan yang dimainkan oleh satu atau lebih banyak orang. Mulai dari PS biasa hingga PS2 pencapaian yang diraihnya dapat mengubah industri dalam video game keseluruhan. Salah satu dalam PS 2 ini adalah game God of War PS 2.

Selain dari menampilkan visual terbaru, PS 2 ini juga melahirkan beberapa standar baru dalam visual game maju lainnya seperti Grand Theft Auto, Metal Gears hingga franchise God of War. Itu bertahan sampai sekarang, yang mana hadirnya PS4 juga Nintendo Switch memiliki julukan game yang luar biasa. Lalu apa itu game God of War yang ada pada PS2? Berikut penjelasannya:

Sekilas Tentang God of War

Game God Of War PS2

Permainan God of War adalah salah satu game God of War PS 2 yang termasuk franchise game untuk memuaskan hasrat pemain dalam unsur kekerasannya. Permainan ini pertama muncul pada tahun 2005. Tidak sedikit dari pemain game ini berambisi memainkan peran pria yang botak dan pemarah dengan membawa misi untuk balas dendam.

Tidak lama setelahnya, sekuel-God of War PS2 muncul tahun 2007. Hadir dengan berbagai konten mengagumkan sehingga Game Of War PS2 ini mengalahkan seri pertama. Sampai sekarang masih saja dianggap sebagai permainan terbaik dana franchise GOW. Cara memainkan Game of War PS2 ternyata bisa juga melalui Android. Jadi bisa dimainkan dimana saja tanpa harus menggunakan PC.

Cara Memainkan Game of War Type PS2 melalui Android

Memainkan game yang PS 2 pada android bukan hal biasa. Pasalnya semakin canggih teknologi, semakin canggih pula permainan untuk berkembang pesat. Hal itu membuat para pemain dapat memainkan game God of War PS 2 pada android. Tidak sulit untuk dimainkan hanya perlu menginstall aplikasi, pemain sudah langsung bisa memainkannya. Berikut adalah cara memainkannya:

1. Install Emulator PSP atau PPSSPP

Pertama-tama yang perlu dilakukan oleh pemain adalah menginstall emulator PSP terlebih dahulu. Dimana emulator ini dapat diunduh pada playstore ataupun website resminya di ppsspp.org/download.html. Cara installnya sangat mudah, yakni sama seperti halnya akan menginstall aplikasi lainnya. Hal ini karena tidak memerlukan adanya BIOS ataupun konfigurasi lainnya.

2. Unduh dan Jalankan Game God of War ISO PSP

Jika sudah menginstal emulatornya, langkah selanjutnya dalam game God of War PS 2 ini adalah mulai menjalankannya di android. File yang terinstal berformat ISO ataupun CSO. Didalamnya sudah terdapat 2 seri permainan God Of War yang siap dimainkan diantaranya adalah Chains of Olympus dan Ghost of Sparta.

Setelah terpasang pada android, pemain sudah bisa memainkan gamenya. Cara memainkannya adalah buka aplikasi PPSSPP yang sudah diunduh dan tekan file gamenya untuk memulai. Setelah muncul halaman awal ikuti peraturan mainnya dan game pun dimulai. Tenang saja, peraturan mainnya sangat mudah, jadi tidak akan membingungkan.

Itulah ulasan mengenai game God of War PS 2 yang bisa dimainkan di semua android. Apabila mengalami kelambatan atau ngelag bisa dengan mengatur ulang grafis pada pengaturan permainan. Lalu klik tampilan dan ubah sesuaikan dengan mode, frameskip rendering serta penyaringan tekstur guna game bisa berjalan lancar.

Jangan terlalu memaksakan mendownload game ini jika RAM HP ternyata tidak mumpuni. Jika dipaksakan akan merusak HP dan membuat kelambatan dalam semua aplikasi. Pastikan semuanya fasilitas didalamnya mendukung untuk mengunduh game ini supaya lancar dalam memainkan gamenya tanpa harus merasakan lambat atau lag.

Baca Juga : Game Multiplayer Android Ringan.

You May Also Like

About the Author: Marno22

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *