Gimana Sih Cara Cek Masa Tenggang Kartu Provider XL Axiata? Ini Caranya!

Cara Cek Masa Tenggang XL
Rate this post

Cara Cek Masa Tenggang XL – perlu diketahui bagi setiap penggunanya. Hal ini bertujuan agar masa aktif kartu tetap dalam batas aktif dan agar dapat digunakan dengan baik dan maksimal.

Provider XL ialah tergolong murah dan mudah dalam akses pengisian pulsa, internet, dan juga memiliki masa aktif yang lumayan panjang.

Namun bukan berarti anda terlalu terlena dengan kelebihan-kelebihan tersebut sehingga mengabaikan masa aktif terlalu lama hingga masuk kepada masa tenggang.

Anda perlu memperhatikan mengenai masa aktif agar memudahkan anda melakukan komunikasi dan memperpanjang kembali nomor kartu kesayangan anda. Apalagi anda terhitung sebagai pemakai kartu XL yang sudah cukup lama.

Sayang sekali bukan jika kartu tersebut masuk ke masa tenggang apalagi sampai tidak aktif, itu akan sangat merepotkan anda dan komunikasi anda kedepannya.

Akan banyak kerabat, saudara, teman, partner kerja atau rekan bisnis dan lain-lain yang kesulitan menghubungi anda jika kartu anda akhirnya menjadi non-aktif karena diawali dengan masa tenggang tersebut.

Apalagi jika anda harus repot-repot memberitahu orang sekitar anda, bahwa anda memiliki masalah dengan kartu provider anda sehingga anda mengalami kesulitan karena rasa abai terhadap masa aktif kartu.

Selain menjadi tidak efisien, anda juga akan menemukan kerugian-kerugian lain yang berawal dari mengabaikan masa aktif kartu tersebut hingga menuju masa tenggang apalagi terlanjur non-aktif.

Namun jangan khawatir, penulis merangkum poin-poin penting dari cara cek masa tenggang XL agar anda terhindar dari kesulitan-kesulitan yang telah dijelaskan.         

Berikut Ini Cara Cek Masa Tenggang XL

Metode Pertama Cara Cek Masa Tenggang XL Melalui Panggilan Telepon

Cara Cek Masa Tenggang XL

Pada metode pertama, siapapun atau bahkan anda dapat menggunakan cara ini karena cara ini ialah cara yang dapat dikatakan umum serta mudah dalam pengaplikasiannya mengecek masa tenggang kartu XL Axiata.

Masuk kepada bagian panggilan telpon, dimana anda ingin menelepon seseorang, tetapi bedanya nomor yang anda masukan cukup nomor operator resmi XL Axiata.

Pertama-tama anda perlu membuka aplikasi telepon pada ponsel anda. Kemudian anda perlu memasukkan nomor operator tersebut yakni *123#.

Setelah memasukkan nomor operator, anda dapat menekan tombol panggil atau call. Tunggulah beberapa saat hingga muncul informasi mengenai sisa pulsa yang anda miliki.

Setelah itu, anda dapat melihat masa aktif anda yang tertera tepat disisi sebelah jumlah pulsa yang anda miliki saat ini. Untuk mengetahui masa tenggang, anda dapat memperkirakannya sendiri yaitu maksimal 30 hari dari masa aktif yang saat ini tertera.

Metode Kedua Cara Cek Masa Tenggang XL Melalui Website Resmi

Cara Cek Masa Tenggang XL

Selain metode yang pertama, anda juga dapat mencoba metode kedua ini. Melalui situs resmi XL Axiata anda tidak hanya dapat mengecek masa tenggang kartu anda. Anda juga bisa mengecek informasi lainnya yang anda butuhkan.

Untuk mengecek masa tenggang kartu XL anda pada website resmi XL anda dapat melakukannya dengan langkah-langkah mudah. Pertama anda perlu membuka browser yang terdapat pada perangkat (gawai) anda. Baik itu laptop, ponsel dan lainnya.

Kemudian anda perlu mengetik situs resmi tersebut dengan memasukan link https://my.xl.co.id pada kolom pencarian yang tersedia.

Setelah itu klik tombol bergambar kaca pembesar atau tombol cari. Tunggulah hingga anda masuk ke situs tersebut.

Jika situs tersebut telah muncul anda dapat mengubah opsi bahasa dengan mengklik opsi ‘saya berbahasa Indonesia’ dan pilih bahasa yang anda sukai yang dapat mempermudah anda dalam mengoprasikan situs tersebut lebih lanjut.

Kemudian anda juga dapat melewati pengantar dari situs MyXL dengan cara ketuk opsi lanjutkan yang berada pada bagian bawah layar anda.

Pada halaman masuk, anda perlu login terdahulu dengan menggunakan nomor telepon XL anda yang masih aktif. Lalu pilihlah opsi ‘Masuk’ dengan menggunakan nomor XL tersebut untuk melanjutkannya.

Kemudian masukkan nomor XL anda dan ketuk opsi ‘Lanjutkan’. Kemudian XL Axiata akan mengirimkan notifikasi kode verifikasi melalui SMS kemudian anda hanya perlu memasukkan kode rahasia tersebut pada kolom yang telah disediakan.

Perlu diketahui nomor rahasia tersebut tidak untuk disebarkan kepada orang lain demi keamanan anda. Setelah mendapatkan kode rahasia dan memasukan enam digit kode rahasia tersebut maka anda perlu mengklik tombol ‘Lanjutkan’.

Langkah yang terakhir, anda akan dibawa kepada tampilan utama situs MyXL yang sudah menggunakan akun dengan nomor telepon anda yang tadi sudah anda masukkan.

Kemudian untuk mengecek masa aktif anda bisa melihat pada kolom. Berada dibawah jumlah pulsa yang anda miliki saat ini. Untuk menghitung masa tenggangnya yakni maksimal 30 hari setelah masa aktif yang tertera tersebut pada layar perangkat anda.

Metode Ketiga Cara Cek Melalui Aplikasi MyXL

Setelah dipaparkan metode mengecek masa tenggang XL melalu dial phone dan situs MyXL, pada metode ketiga ini anda dapat mengecek masa tenggang kartu XL kesayangan anda tentunya dengan menggunakan aplikasi MyXL.

Aplikasi MyXL didesain untuk memberi kemudahan kepada pengguna dalam mengelola serta melakukan transaksi kartu provider XL.

Selain mengecek masa tenggang kartu anda juga bisa mengecek masa aktif, membeli paket, informasi lainnya hingga menggunakan sistem poin setiap anda melakukan transaksi pembelian pulsa pada aplikasi ini.

Aplikasi ini tersedia untuk para pengguna ponsel / mobile / smartphone berbasis iOS maupun Android. Anda hanya perlu mengunduhnya melalui AppStore untuk iOs dan Google Playstore untuk Android.

Masih dalam pemaparan cara mengecek masa tenggang xl, berikut langkah-langkah yang perlu anda lakukan pada aplikasi MyXL.

Pertama-tama, seperti yang sebelumnya telah dijelaskan, anda perlu mengunduh aplikasi MyXL, dan silahkan unduh pada platform Appstore atau Google Playstore, sesuaikan dengan ponsel anda.

Lalu anda dapat mencari aplikasi tersebut dengan mengetik ‘MyXL’. Jika sudah muncul anda perlu mengetuk tombol ‘install’ atau ‘unduh’.

Setelah sukses terunduh atau terinstall, buka aplikasi MyXL. Lalu setelah dibuka, akan muncul pilihan bahasa yang akan digunakan, pilihlah bahasa yang ingin anda gunakan.

Setelah itu akan muncul sebuah pengantar mengenai fitur dari aplikasi MyXL tersebut, kemudian anda hanya perlu mengetuk / klik lanjutkan.

Pada halaman masuk, anda memerlukan login terlebih dahulu dengan menggunakan nomor telepon XL anda yang masih aktif. Kemudian pilihlah opsi masuk dengan memakai nomor XL untuk melanjutkannya.

Masukkan nomor XL anda dan kemudian klik lanjutkan untuk kemudian melangkah kepada proses berikutnya.

XL Axiata kemudian akan mengirimkan sebuah notifikasi dalam bentuk kode verifikasi melalui SMS dan anda hanya perlu memasukkan kode rahasia tersebut pada kolom yang sudah disediakan pada layar perangkat anda.

Perlu diingat, nomor rahasia tersebut tidak untuk disebar luaskan kepada orang lain demi keamanan anda. Kemudian anda harus memasukkan enam digit kode rahasia yang telah anda terima dan klik ‘Lanjutkan’.

Langkah yang terakhir, anda akan dibawa kepada tampilan utama website atau situs MyXL yang sudah menggunakan akun dengan nomor telepon anda.

Kemudian untuk mengecek masa aktifnya, anda bisa melihat pada kolom yang tertera, yang berada dibawah jumlah pulsa yang anda miliki saat ini.

Seperti biasa, untuk mengecek masa tenggang, anda cukup menghitung jangka waktunya, ialah maksimal 30 hari setelah masa aktif yang tertera pada aplikasi anda tersebut.

Nah itulah beberapa cara untuk mengecek masa tenggang XL. Semoga dapat bermanfaat dan tentunya yang terpenting anda dapat mencegah dan terhindar dari masa tenggang dikemudian hari.

Selamat berkomunikasi dengan orang tercinta tanpa perlu takut dan was-was kartu anda non-aktif karna masuk masa tenggang!

Baca Juga : Daftar Paket Kartu XL Terbaru 2021, Harga Terjangkau!

You May Also Like

About the Author: Marno22

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot gacor slot gacor slot thailand slot gacor slot thailand slot dana slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor