Cara Main Sausage Man App Gaming Android yang Seru

Cara Main Sausage Man
Rate this post

Cara main sausage man app gaming android yang seru – Cara main sausage man app gaming android yang seru. Dunia game memang tidak akan pernah habisnya untuk kita bahas, sebab selalu ada yang baru dan baru lagi.

Khususnya untuk anda pecinta gaming mobile smartphone Android yang kini bisa anda temukan game baru dari play store dengan mudah.

Masih dengan tema battle royale dengan konsep yang lebih baru dan menarik, anda bisa coba memainkan Game Ini yang pastinya sangat seru sekali.

Game sosis ini hampir mirip dengan PUBG yang sama-sama bertema battle royale. Jadi jika anda suka dengan game PUBG pastinya juga akan menyukai game sosis yang bernama Sausage man ini.

Cara main sausage man app gaming android yang seru

Cara Main Sausage Man

Jika anda bertanya-tanya bagaimana cara main aplikasi game yang seru ini maka silahkan simak terus pembahasan menarik berikut ini.

Pertama tentu saja anda membutuhkan koneksi internet yang cepat dan lancar karena game ini adalah game online untuk smartphone Android.

Untuk mendapatkan pengalaman terbaik maka pilihlah provider internet terpercaya agar saat main nanti tidak ada gangguan koneksi.

Kedua tentu saja anda harus sudah punya smartphone android dengan spesifikasi yang sudah mumpuni agar bisa menjalankan aplikasi dengan lancar.

Barulah setelah itu anda bisa main aplikasi game sosis ini hingga sepuasnya dengan mendapatkan pengalaman terbaik. Perlu anda ketahui bahwa sosis dalam game ini adalah karakter utama yang akan anda mainkan dalam game ini.

Jadi memang tidak ada hubungan dengan makanan sama sekali karena game ini sejatinya memang bukan tentang kuliner.

Saat pertama kali memainkan maka anda akan diminta untuk membuat akun terlebih dahulu seperti pada game online lainnya.

Silahkan membuat akun terlebih dahulu yang tentunya gratis dan prosesnya juga terbilang cepat. Setelah berhasil membuat akun baru maka anda bisa masuk ke lobby game untuk memulai mengkostumisasi karakter yang akan anda mainkan nanti.

Memiliki banyak karakter Sosis

Meskipun karakter utamanya manusia sosis namun anda bisa membuat modifikasi karakter sosis ini agar menjadi unik dan menarik.

Tinggal buat saja karakter sosis yang anda suka dan selanjutnya anda akan dimasukan pada ruang tunggu sebelum masuk kedalam permainan seperti pada game Free Fire.

Setelah menunggu beberapa saat maka anda akan ditempatkan pada suatu pulau yang menggunakan sebuah pesawat. Namun disini bentuk pesawat berbeda dengan game battle royale lainnya.

Anda bisa secara bebas menentukan tempat dimana anda ingin turun. Setelah masuk kedalam game maka anda dapat mencari senjata yang nantinya dapat anda pergunakan untuk mengalahkan lawan anda.

Adapun pilihan senjata dalam game ini sangat banyak yang pastinya memiliki keunggulan sendiri-sendiri. Anda bisa pilih senjata tersebut yang menurut anda cocok digunakan saat bermain nanti.

Setiap player tentunya memiliki gaya permainan yang berbeda, oleh karena itu senjatanya juga bisa berbeda.

Sausage Man game yang sangat seru

Game yang bertema battle royale ini memang memiliki karakter yang unik dengan alur permainan yang sangat seru. Untuk anda yang sudah terbiasa bermain dengan game seperti Free Fire dan PUBG memang akan terlihat sedikit mirip.

Namun ada satu yang unik yang membedakan antara game sausage man ini berbeda dari game battle royale lainnya. Dan tentu saja karakter sosisnya itulah yang menjadi daya tarik unik serta keunggulan dari game battle royale ini.

Sebab sangat jarang sekali ada karakter lucu dan sangat unik yang menggunakan bentuk makanan yaitu Sosis sebagai karakter hidup.

Tidak heran juga jika game ini ternyata dirilis oleh So Funny, yaitu  developer yang berasal dari negeri tirai bambu.

Sehingga selain game ini terlihat menarik dan seru juga dapat membuat para playernya bisa tertawa terbahak-bahak.

Smartphone Android yang anda gunakan memang tidak harus kelas high end atau flagship. Namun cukup dengan android versi 4.1 saja yang kira-kira sudah bisa main PUBG atau FF maka secara otomatis HP anda juga bisa memainkan game ini dengan lancar.

Nah, dalam game bertemakan battle royale ini, anda juga dapat mengkostumisasi karakter yang anda mainkan nantinya. Contohnya saja seperti mengubah baju, celana, topi, helm dan masih banyak lagi.

Jadi tidak heran jika orang yang sudah pernah mencoba bermain game Sausage Man ini pasti akan ketagihan dan tidak akan cepat bosan.

Meskipun app ini buatan dev asal Tiongkok namun anda tidak perlu khawatir. Sebab sekarang ini terdapat sausage man mod apk bahasa inggris, sehingga bisa memberi anda kemudahan dalam memainkan game ini.

Cara download dan Install Sausage Man Apk

Untuk bisa memainkan game Sausage man sepuasnya dari HP maka pertama anda harus dapatkan dahulu file apk-nya. Silahkan download terlebih dahulu file apknya bisa dari play store maupun dari situs lain yang bisa anda temukan dengan mudah.

Atau jika tidak ingin ribet maka tinggal gunakan saja link yang kami berikan berikut ini

https://play.google.com/store/apps/details?id=com.GlobalSoFunny.Sausage&hl=en&gl=US Link satu = Download Sausage Man apk dari Play store

https://www.mediafire.com/file/2k0td96einszhnt/sausage-man-10-87.apk/file Link Dua = Download Sausage Man Apk dari Mediafire

Cara Install Sausage man apk ke HP Android

Setelah anda berhasil download file Apknya hingga 100 persen selesai dan tidak corrupt maka langkah selanjutnya tinggal install ke HP Android.

Perlu anda ketahui bahwa file apk ini memiliki ukuran yang cukup besar yaitu 1.4GB. Jadi agar saat proses install tidak gagal maka sebelum itu pastikan ada space memory yang cukup untuk file apk ini.

Dan apabila anda gunakan file apk yang bukan berasal dari google play store maka sebelum install masuk ke menu settings dahulu.

Silahkan masuk ke menu pengaturan atau settings pada ponsel android yang anda pakai saat ini. Lalu cari keamanan dan pilih aplikasi.

Centang pada menu pilihan “unknown source” supaya file apk Sausage man ini bisa terinstall ke sistem Android. Barulah setelah itu anda bisa buka folder penyimpanan dan pilih apk sausage man.

Pemasangan aplikasi akan segera dimulai dan anda tinggal menunggunya hingga selesai.

Apabila Game ini sudah berhasil terinstall maka saatnya anda mencoba untuk memainkannya ! Cara seperti yang sudah kita bahas tadi di awal yang tentunya sangat mudah sekali.

Buat akun terlebih dahulu sebab pihak developer game ini mewajibkan para playernya untuk membuat akun terlebih dahulu.

Jadi tidak bisa bermain dengan status Guest seperti game battle royale lainnya. Anda bisa membuat akun game ini secara gratis dan tidak butuh data yang banyak.

Barulah setelah membuat akun anda bisa langsung login dan membuat karakter sosis baru anda sesuai selera. Setelah itu anda bisa memulai permainannya yang pastinya sangat seru sekali.

Baca Juga : Game Offline Petualang Terbaik.

You May Also Like

About the Author: Marno22

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot gacor situs toto bandar togel slot toto slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot resmi slot gacor slot dana slot thailand slot thailand slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor